Tutup
Sejarah

Menelisik Kejayaan Desa Krampon; Dari Pabrik Garam Sampai Komplek Belanda 1903-1974

×

Menelisik Kejayaan Desa Krampon; Dari Pabrik Garam Sampai Komplek Belanda 1903-1974

Sebarkan artikel ini
Menelisik Kejayaan Desa Krampon; Dari Pabrik Garam Sampai Komplek Belanda 1903-1974

Krampon adalah salah satu desa yang merekam sejarah cukup penting bagi Madura. Sejarah bahwa pulau Madura telah lama berkenalan dengan dunia industri yang dibawa oleh kolonial Belanda. Pada masanya (awal abad ke-20) Krampon menjadi kota baru, bahkan mengalahkan afdeling (Kabupaten) Sampang, sebab keberadaan Pabrik Garam serta perumahan elit dengan arsitektur ala Nederland.

Selain kemakmuran yang sebenarnya hanya dirasakan oleh orang Belanda. Desa Krampon juga merekam jeritan petani garam yang tidak mampu menghadapi monopoli kolonial.

Advertisement
Scroll kebawah untuk lihat konten

Hari ini, kejayaan desa Krampon, hanya tinggal kenangan, serta beberapa bangunan yang masih bisa disaksikan. Maka dengan ini Madura Heritage mengajak teman-teman untuk menelisik kembali sejarah desa Krampon, serta mendiskusikan bagaimana seharusnya memperlakukan tinggalan-tinggalan kolonial yang ada di dalamnya.

Dalam acara ?”BINCANG SEJARAH KE-VI”?

Dengan tema

Menelisik Kejayaan Desa Krampon; Dari Pabrik Garam Sampai Komplek Belanda 1903-1974″

? Speaker: Drs. Edi Haryantoro (Kepala BPCB Kaltim 2009)

? Speaker: Diki Febrianto, S. Hum. (Penulis Sejarah Krampon)

yang akan dilaksanakan pada:

? Hari : Sabtu 27 Agustus 2022
⏰ Jam: 19:30 – Selesai
? Tampat: Via Zoom Meeting
☎️ Konfirmasi pendaftaran : 082141582565 (Lidia)

Diskusi ini bekerjasama dengan Rekan-rekanita
@pcipnusampang @pcippnu_kab.sampang

Mari ramaikan dan turut menjadi bagian untuk membumikan sejarah Pulau Madura..